Teluk Intan

Infotaula de geografia políticaTeluk Intan
kota kecil
permukiman Edit nilai pada Wikidata

Tempat
Negara berdaulatMalaysia
Negara bagian di MalaysiaPerak Edit nilai pada Wikidata
NegaraMalaysia Edit nilai pada Wikidata
Geografi
Luas wilayah126,9 km² Edit nilai pada WikidataError in convert: Unit name "km² <span class="penicon">[[File:OOjs UI..." is not known (help)
Informasi tambahan
Kode pos36000 Edit nilai pada Wikidata
Lain-lain

Situs webLaman resmi

Bandar Teluk Intan terletak di selatan negeri Perak, merupakan kecamatan terbesar di daerah Hilir Perak Malaysia. Teluk Intan terletak di 4' Utara dan 101.5' Timur.

Teluk Intan dikelilingi oleh Sungai Perak dan Sungai Bidor. Teluk Intan adalah kecamatan yang terbesar di selatan Perak dibandingkan dengan Kampar, Tapah, Hutan Melintang dan Bagan Datoh. Dari segi kepadatan peduduk kecamatan di Malaysia, Teluk Intan menduduki urutan ke-17. Dan di Perak menduduki tempat ketiga terbesar.

Kecamatan terdekat dari Teluk Intan ialah Sabak Bernam, Bagan Datoh, Bidor, Tapah, Kampar dan Lumut.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy